Siap Siaga 24 Jam, Dinas Kesehatan Tulang Bawang Dirikan 4 Posko Kesehatan



Tulang Bawang |
 Dalam Rangka meningkatkan Kesiapsiagaan Jajaran Kesehatan di Kabupaten Tulang Bawang, Guna Mengantisipasi penyebaran Covid-19 Pada Libur Hari Raya Idul Fitri 1442 H / 2021 M. Jum'at, 07/05/21.

Hi. Fatoni, S.kep,MM, Selaku Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Tulang Bawang, Menugaskan kepada 12 Ka. UPTD, untuk mengirim Tenaga kesehatan Masing- masing 4 perwakilan kesehatan dan menyiapkan kelengkapan Peralatan Covid-19 di Ambulan masing masing, Yang di mulai pada Tanggal 06 /05/2021.

"Kami Dinas kesehatan Kabupaten Tulang Bawang bersama Jajaran Pol PP, Polisi, serta TNI, Selalu Sapsiaga 24 jam di Posko Check Points yang ada di 4 sektor, diantara nya, Pasar unit 2, Simpang Penawar, Res Area Tol 208 dan Astra untuk melakukan pengecekan suhu tubuh dan rapit test serta pertolongan darurat".Terangnya.

Lebih lanjut_"Posko Siapsiaga ini dimulai dari tanggal 06 sampai dengan tanggal 23/05/201, guna mencegah penyebaran Covid-19, untuk dilakukan pengecekan di setiap posko yang ada di 4 titik tertentu, dimana setiap Ka. UPTD wajib mengirimkan 4 Perwakilan untuk Setiap Posko dan standby 24 Jam". Ungkapnya. | red

Posting Komentar

0 Komentar